KPK Ungkap Tarif Masuk Dalam jumpa pers yang mengungkap borok birokrasi tingkat akar rumput, KPK membeberkan skema pemerasan sistematis dengan tarif “all in”” hingga Rp225 juta untuk mengantongi jabatan perangkat desa di bawah kendali Bupati Pati Sudewo. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkap fakta mencengangkan dalam kasus dugaan pemerasan yang melibatkan Bupati Pati, Sudewo. Pelaksana Tugas […]
Bongkar Skema Jual Jabatan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) secara resmi menetapkan Bupati Pati, Sudewo (SDW), sebagai tersangka dalam kasus dugaan pemerasan dan jual-beli jabatan perangkat desa. Yang lebih mencengangkan, lembaga antirasuah itu kini tengah mendalami kemungkinan praktik serupa untuk pengisian jabatan di level yang lebih tinggi, di luar pemerintahan desa. Hal ini diungkapkan Pelaksana Tugas […]
